Thursday, October 27, 2011

Cara Menampilkan Judul Post Saja Pada Tag / Label Blog

Terkadang akan sangat lama dan menjemukan apabila kita membuka halaman label atau arsip blog yang jumlah postingnya sudah banyak. Bahkan, semakin tidak efisien lagi jikamembuka halaman lain untuk melihat daftar/list posting yang lebih lama. So, menampilkan judul posting saja pada bagian label dan arsip dapat membuat loading halaman lebih cepat dan visitor dapat lebih cepat melihat daftar semua judul posting yang ingin dibaca. Contohnya kaya gini:


Siap mengubah tampilan halaman label dan arsip blog anda dengan cara tersebut?
Oke, kalo begitu lanjuuut ke cara menampilkan judul posting saja di label dan arsip Blogspot:
1. Masuk ke dashboard > Design/Rancangan > Klik 'expand widget template'.
2. Cari kode: <b:include data='post' name='post'/> (Ctrl+F)
3. Ganti dengan script ini:
<!--Judul post saja di label dan arsip-->
<b:if cond='data:blog.searchLabel'>
<h3 class='title-only'><a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a></h3>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'>
<h3 class='title-only'><a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a></h3>
<b:else/>
<b:include data='post' name='post'/>
</b:if>
</b:if>
<!--Arfi88.blogspot.com-->
4. Save template HTML.
5. Done! (done itu artinya Yang terjadi maka Terjadilah! olret..)
6. Coba dicek hasilnya pada halaman label dan archive blog.

2 comments:

Terima kasih Atas kunjungan Anda...
Jangan Lupa Berkomentar ya..

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...